Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2019

Cara Memilih Mesin Cuci Sesuai dengan Selera dan Budget yang Dimiliki

Gambar
Di jaman modern ini setiap orang memiliki kesibukan yang cukup padat sehingga tidak memiliki waktu yang cukup untuk melakukan kegiatan dasar rumah tangga, misalnya mencuci. Dengan kehadiran mesin cuci tentu hal ini sangat membantu dan meringankan beban khususnya beban ibu-ibu rumah tangga dalam mencuci. Tahu mesin cuci kan?

Nyepi di Kampung Halaman

Gambar
Jalanan sepi saat Nyepi Nyepi...tentu sudah tidak asing bagi semua masyarakat Indonesia ya, khususnya yang beragama Hindu. Nah pengalaman saya melaksanakan Nyepi inilah yang akan saya ceritakan pada postingan saya kali ini.

Kesempatan MELASTI Di Kampung Bali Sadar, Way Kanan, Lampung

Gambar
Baleganjur di Pura Penataran Agung Saya sudah tidak ingat lagi kapan waktu terakhir saya mengikuti upacara melasti di kampung halaman saya semenjak merantau ke Yogyakarta. Akhirnya setelah sekian tahun tidak pernah ikut melasti di kampung halaman, tahun ini saya mendapat kesempatan itu.

Millennial Road Safety Festival di Baradatu, Way Kanan

Gambar
Bertemu teman semasa SMA di Millennial Road Safety Festival Well...pada postingan kali ini saya akan bercerita tentang aktifitas saya pada hari minggu 3 Maret 2019. Jadi pada hari minggu kemarin saya mengunjungi sebuah festival di Baradatu, Way Kanan. Festival ini adalah Milenial Road Safety Festival. Acara berlangsung di Lapangan Sriwijaya Baradatu, tepat di depan Kantor Kecamatan Baradatu.

Review Boya By-MM1 di Canon EOS 200D

Gambar
Gambar dari aliexpress.com Vlogging, istilah yang tidak asing di telinga generasi muda saat ini. Perlengkapan vlog wajib dimiliki bagi yang ingin serius nge-vlog. Salah satunya adalah mikrofon. Nah pada postingan kali ini saya akan membahas mengenai mikrofon Boya By-MM1.

Beli Smartfren tapi Tidak Smart

Gambar
Gambar dari shopee.com Jadi ini cuma berbagi pengalaman membeli kartu perdana Smartfren. Saya tertarik menggunakan layanan smartfren karena ada kartu perdana unlimited yang hanya dengan 65 ribu sudah mendapatkan kuota 1 gb perhari. Harap maklum, siapa saja akan mencari lebih murah, bukan?